Berbicara berat badan tentunya identik dengan penampilan, nah ketika berat badan dirasa sudah melebihi ukuran ideal tentunya sebagian orang akan merasa risih, padahal hal itu juga tidak masalah asal mereka tetap menjaga kesehatan.
Bagi kaum hawa Sudah menjadi hal yang umum dan wajar berat badan bertambah setelah melahirkan, akan tetapi jangan terus berputus asa, dalam tulisan kali ini saya akan memberikan resep alami untuk menurunkan berat badan, gak tanggung-tanggung loh, bahkan bisa turun sampai 20 Kg.
Ini adalah resep jamu buatan sendiri bahan-bahannyajuga murah meriah , mudah ,sehat alami.
Begini Caranya :
- Sediakan 500 cc air
- 2 ruas jahe ( bisa di iris / geprek )
- 1 batang serai (iris / geprek)
- 1 teh celup merek ap aj
- 1 jeruk nipis
- 2 sdm madu
- (klo tidak suka madu bisa di ganti dengan gula merah ya)
Cara nya :
Jahe,serai & teh celup dicampur jadi satu tempat dengan air 500 cc masak sampai mendidih, setelah itu tiriskan, tambahkan perasan jeruk nipis & madu 2 sendok makan,
(minum 2 x pagi & sore selagi hangat kuku ya guys)
Jahe,serai & teh celup dicampur jadi satu tempat dengan air 500 cc masak sampai mendidih, setelah itu tiriskan, tambahkan perasan jeruk nipis & madu 2 sendok makan,
(minum 2 x pagi & sore selagi hangat kuku ya guys)
Lakukan secara rutin dan jangan lupa berolahraga kecil supaya keringat tetap keluar ya..
Selamat mencobanya.
😊
No comments:
Post a Comment